Find us on Google+

Tuesday, 13 August 2013

Membuat Flashdisk kebal Virus



Kali ini saya akan coba share Cara Membuat Flashdisk Kebal Dari Virus Tanpa Software. Mungkin artikel ini bermanfaat buat para sobat yang Flashdisknya berisi data data penting dan takut Flashdisk terkena Virus dan Isi Flashdisk akan di ganggu virus bahkan bisa hilang:
Berikut Cara Membuat Flashdisk Kebal Dari Virus Tanpa Software:

Buka cmd atau tekan [windows+r] kemudian ketikan cmd
Maka akan muncul jendela command prompt

  • Ketik F: jika Flashdisk kalian ada di drive F
  • Jika kalian sudah masuk di F:\>
  • Ketik md autorun.inf kemudian tekan [enter]
  • Ketik md autorun.inf\autorun.ini kemudian tekan [enter]
  • Ketik md autorun.inf\autorun.ini\con\\.\\ kemudian tekan [enter]
  • Kemudian close command prompt 


NB: Maka di Flashdisk kalian akan ada file/folder autorun.inf yang tidak bisa menghapus/overwrite oleh virus. Karna virus biasanya menyebunyikan diri di folder/ file autorun.inf.
Selamat mencoba sobat

Ditulis Oleh Haryanto AgS : Unknown ~ Aneka Info, Software, Blogging, Kesehatan, Games, Driver Laptop, Mp3, Movie

RegiBrader Anda sedang membaca artikel tentang Membuat Flashdisk kebal Virus. Anda diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya. Saling menghargai kreatifitas Sesama Blogger. Ok

:: Get this widget ! ::



1 comment:

  1. Nice Post dan Jangan lupa kunjungi Blog saya
    http://persewaanlaptopsurabaya.blogspot.com/

    ReplyDelete